Lexue Mandarin adalah tempat belajar Mandarin yang menyenangkan dan terlengkap untuk usia anak, remaja hingga dewasa yang ingin mendalami bahasa dan budaya China.
Selain itu, LexueMandarin juga memiliki berbagai program yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan yang Anda perlukan.
"打开语言之门,开启未来之路 — Open the door to language, open the path to the future."
Kelas Kami
Apa Saja Program Di Lexue Mandarin?
Fun Mandarin Class
Kelas belajar bahasa Mandarin yang seru dan kreatif bagi anak usia 4-6 tahun dengan dilengkapi hand on activity dan art project, dimana anak dapat bermain sambil belajar bahasa Mandarin.
Specific School Program
Program pembelajaran bahasa Mandarin yang berfokus untuk membantu para siswa mendalami dan memahami materi bahasa Mandarin sesuai kurikulum sekolah masing-masing.
YCT/HSK/HSKK
Mempelajari kosakata dan soal latihan untuk test YCT/HSK/HSKK.
Saat mengambil program ini, anak akan diajar, dilatih, dan fokus untuk kelulusan dalam test berstandar internasional sesuai dengan tingkatan mereka.
"中文,你的未来通行证 — Mandarin, your passport to the future."
Lexue Mandarin Ada Dimana Saja?
Saat ini Lexue Mandarin telah memiliki beberapa cabang yang tersebar di Semarang. Silahkan pilih cabang yang terdekat dari rumah Anda. 😀
Lexue Mandarin Puri Mediterania:
Lexue Mandarin Cabang Tanah Mas:
Lexue Mandarin Cabang Tulus Klipang:
Lexue Mandarin Cabang Pandean Lamper:
Lexue Mandarin Cabang Kampung Kali:
Hubungi Kami
Jangan ragu untuk menghubungi kami ya.
Lexue Mandarin berkomitmen untuk membantu Anda mencapai tujuan belajar bahasa Mandarin Anda. Dengan metode pengajaran yang inovatif, kreatif, dan menyenangkan, kami yakin Anda akan mampu menguasai bahasa Mandarin dengan lebih mudah dan lebih cepat.
Tunggu apalagi? Segera hubungi kami ya, kami siap membantu!